Kenapa kita harus menjadi sesuatu yang besar, kalau menjadi yang kecil pun tak masalah

Sudah lama banget nggak ngeblog, ini tulisan ya buat iseng-iseng aja lah, biar nggak rebahan mulu, wkwkwk

Hai, gimana kabarmu para fresh graduate angkatan corona? Semoga baik-baik semua yakkk dan harus tetep jaga kesehatan ya 🙂

Lanjutkan membaca “Kenapa kita harus menjadi sesuatu yang besar, kalau menjadi yang kecil pun tak masalah” →

Quarter Life Crisis By Rizqa

Memang benar adanya, manusia tidak bisa seutuhnya memegang janji. Salah satunya ya ini janji akan sering nge-blog, tapi nyatanya karena alasan kemalasan, kelelahan, kesibukan, dan alasan gono-gini akhirnya blog ini kosong kembali… hahaha…

Quarter Life Crisis -> Krisis Seperempat Kehidupan.

Lanjutkan membaca “Quarter Life Crisis By Rizqa” →